PROFILE SDN PUTAT BASIUN

PROFILE SDN PUTAT BASIUN
SDN PUTAT BASIUN

Selasa, 24 Juni 2014

ANGKATAN KE 3 INSTRUKTUR NASIONAL KURIKULUM 2013 (LPMP)


INSTRUKTUR NASIONAL KURIKULUM 2013 ANGKATAN 3

NO KODE KELAS JUM TPK KABUPATEN NAMA INSTRUKTUR INSTANSI INSTRUKTUR KABUPATEN
1 L15-15-A2,B0-17 45 SDN KERATON 1 BANJAR Mukhlan SDN PEKAUMAN 2 Banjar
ANNI ROHANI, S.Pd SDN JINGGAH HABANG HULU Banjar
2 L15-15-A5-32 44 SDN KERATON 1 BANJAR AHMAD HARDI SDN SUMBER BARU 2 Banjar
Marhamah SDN PARING TALI Banjar
3 L15-15-A5,B0,C0-4 43 SDN BAWAHAN SELAN 1 BANJAR HENNY SUSANTI SDN SUNGAI ALANG 1
AKHMAD SAIRI SDN KARANG INTAN 1 Banjar
4 L15-15-A4,B0,C0-7 45 SDN BAWAHAN SELAN 1 BANJAR ETNI YUNIATI SD N INDRASARI 2 Banjar
FAHRUDI SD N INDRASARI 2 Banjar
5 L15-15-A4-43 40 SDN GAMBUT 1 BANJAR RABIATUL ADAWIAH SDN GAMBUT 1 Banjar
AZIS SALEH SDN GAMBUT 5 Banjar
6 L15-15-A5-36 40 SDN GAMBUT 1 BANJAR AGUS PURWANTO SDN SUNGAI RANGAS ULU Banjar
WIDODO SDN LANDASAN ULIN TIMUR 2 Banjarbaru
7 L15-15-A1,B0,C0-12 40 SDN GAMBUT 1 BANJAR KARMILA SDN SUNGAI TABUK KOTA 1 Banjar
RAHMAH SDN JAWA 1 Banjar
8 L15-15-A2,B0,C0-8 40 SDN GAMBUT 1 BANJAR SAPERI SDN KERATON 1 Banjar
AGUS HARIYANTO SDN ANGKIPIH Banjar
9 L15-15-A4,C0-2 36 SDN ATU-ATU TANAH LAUT FAHMINOR SDN TANJUNG DEWA Tanah Laut
SRI YURIATU SDN PELAIHARI 2 Tanah Laut
10 L15-15-A5,B0-35 40 SDN ATU-ATU TANAH LAUT TRI YAYUK SDN BANJARBARU UTARA 2 Banjarbaru
SUMARSID SDN BATU MULIA 1 Tanah Laut
11 L15-15-A5,B0-36 40 SDN ATU-ATU TANAH LAUT HARMILAWATI SDN TAKISUNG 2 Tanah Laut
SUBAWI SDN ANGSAU 4 Tanah Laut
12 L15-15-A5,B0,C0-15 38 SDN ATU-ATU TANAH LAUT ZAENAB HASANAH SDN TIRTA JAYA 2 Tanah Laut
ABDURAHMAN SDN KAMPUNG BARU Banjar
13 L15-15-A2,B0-19 40 SDN NUSA INDAH TANAH LAUT NGADIMIN SDN BENUA RAYA 1 Tanah Laut
MISDARIANTI SDN PELAIHARI 6 Tanah Laut
14 L15-15-A2, B0-10 40 SDN ANJIR PASAR LAMA 2 BARITO KUALA Sudarsinah. Hj SDN SEMANGAT DALAM 2 Barito Kuala
Rusbaniah SDN ANJIR PASAR KOTA II.2 Barito Kuala
15 L15-15-A4,B0-35 32 SDN ANJIR PASAR LAMA 2 BARITO KUALA Muhammad Fathurrahman SDN TINGGIRAN BARU 4 Barito Kuala
RAHMAWATI SDN ULU BENTENG 2 Barito Kuala
DAFTAR KELAS GURU SASARAN SD ANGKATAN III
TANGGAL 26 - 30 JUNI 2014
NO KODE KELAS JUM TPK KABUPATEN NAMA INSTRUKTUR INSTANSI INSTRUKTUR KABUPATEN
16 L15-15-A2, B0-40 40 SDN TAMBARANGAN 1 TAPIN MARIA NOOR ZAINAH SDN RANTAU KIWA 1 Tapin
RAPIKAH SDN BANUA HANYAR HULU Tapin
17 L15-15-A5, B0-40 40 SDN TAMBARANGAN 1 TAPIN FITRATUL HAMDI SDN BARAMBAN Tapin
Khairul SDN SWATO 1 Tapin
18 L15-15-A4, B0,C0-10 31 SDN TAMBARANGAN 1 TAPIN DESITRIANI SDN PIPITAK JAYA 1 Tapin
yan hendra SDN RANTAU BUJUR 2 Tapin
19 L15-15-A1, B0-32 40 SDN JEMBATAN MERAH HSS ANDERIANA SDN RANTAU KANAN 1 Tapin
NOOR NAJAH HAYATI SDN RANTAU KIWA 1 Tapin
20 L15-15-A2,B0-24 40 SDN JEMBATAN MERAH HSS BASRUDIN SDN MALUTU HSS
DARSON SDN JAMBU HULU MUKA HSS
21 L15-15-A5, B0-16 38 SDN KANDANGAN KOTA 1 HSS FITRIANNOR SDN TUMBUKAN BANYU HSS
latifah SDN JAMBU HILIR BALUTI 3 HSS
22 L15-15-A5, B0-38 27 SDN KANDANGAN KOTA 1 HSS RIZAKIAH SDN TAWIA BARAT HSS
RAHMAD SDN TUNGKUP HST
23 L15-15-A1-53 45 SDN BARABAI TIMUR 2 HST NURHIDAYAH SDN 1 BARABAI TIMUR HST
Zainul SDN 1 BIRAYANG HST
24 L15-15-A1, B0-16 45 SDN BARABAI TIMUR 2 HST Eka Qamarayati SDN WALING 1 Tabalong
NOR RYNA SDN LAWAHAN 1 Tapin
25 L15-15-A4, B0-11 45 SDN BARABAI TIMUR 2 HST Budi Irawan SDN 2 PANGGANG MARAK HST
Syahrani SDN 1 PAYA HST
26 L15-15-A4, B0-14 45 SDN PANTAI HAMBAWANG BARAT 1 HST RUSWAN SDN 1 TANAH HABANG HST
SUGIANOR SDN UJUNG MURUNG HSU
27 L15-15-A1, B0-23 48 HST RAHMATUL HUDA SDN BARUH TABING HSU
SYAMSUDIN SDN JIRAK Tabalong
28 L15-15-A2, B0-15 38 HST Hj. YUNITA NURMIATI, M.Pd SDN ILUNG HST
RAHMAWATY SDN PALAJAU HST
29 L15-15-A5, C0-5 31 SDN 2 BIRAYANG HST TAUPIQURRAHMAN SDN 1 GUHA HST
NURHAMIDAH SDN BARABAI UTARA HST
30 L15-15-A4, B0,C0-11 41 SDN 2 BIRAYANG HST RACHMADI MAULANA SDN JANGKUNG 3 Tabalong
SAIFUL BAHRI SDN PUTAT BASIUN Balangan
31 L15-15-A1, B0-34 40 SDN MURUNG SARI 1 HSU Samawiah SDN PASAR SENIN 1 HSU
SLAMAT HERYADI SDN 2 BARABAI DARAT HST
32 L15-15-A2, B0-26 40 SDN MURUNG SARI 1 HSU NI'MATUL HUSNA SDN PAJUKUNGAN HULU HSU
SDN PANTAI HAMBAWANG BARAT 1
SDN PANTAI HAMBAWANG BARAT 1
NO KODE KELAS JUM TPK KABUPATEN NAMA INSTRUKTUR INSTANSI INSTRUKTUR KABUPATEN
RUSMILAWATI SDN PULAU TAMBAK HSU
33 L15-15-A2,B0,CO-4 43 SDN 2 PASAR BARU Tanah Bumbu MUSAFIR MUNZIR SDN 2 KARANG INDAH Tanah Bumbu
NADIANA SDN ANGSANA Tanah Bumbu
34 L15-15-A2,B0-29 40 SDN SUNGAI SANDUNG 1 HSU SITI LAM AH SDN PAMINGGIR SEBERANG HSU
RIDHAWATI NAJEMI SDN PARINGIN 2 Balangan
35 L15-15-A5, B0-25 35 SDN SUNGAI SANDUNG 1 HSU SRI EKA RUSLINA SDN SUNGAI SANDUNG 1 HSU
Muhammad Fitri SDN RINTISAN HSU HSU
36 L15-15-A5, B0-26 36 SDN SUNGAI SANDUNG 1 HSU EKA NOVIA DINA SDN BARUH TABING HSU
Kamariah SDN SUNGAI MALANG 4 HSU
37 L15-15-A1, B0-10 40 SDN NAWIN HILIR 1 TABALONG IDERIS,A.Ma. SDN SUNGAI MALANG 5 HSU
KHAIRUNNISYA SDN PALIMBANGAN HSU
38 L15-15-A2, B0-3 40 SDN NAWIN HILIR 1 TABALONG PAINO SDN TELUK SARIKAT HSU
RONY SDN TANUHI HSS
39 L15-15-A4, B0,C0-2 40 SDN NAWIN HILIR 1 TABALONG TAUCHID SDN BELIMBING 4 Tabalong
ZAINAL YAMIN SDN PASAR ARBA Tabalong
40 L15-15-A1,B0-13 43 SDN TANJUNG 5 TABALONG CITRA MAULADINA SDN TANJUNG PAGAR 3 Banjarmasin
Halimah SDN Jawa 3 Banjar
41 L15-15-A2-11 40 SDN TANJUNG 5 TABALONG ASMURNI SDN SEI RUKAM 1 Tabalong
BANI SDN PULAU KUU 1 Tabalong
42 L15-15-A4-33 42 SDN 1 DIRGAHAYU KOTABARU WARSI SDN MASINGAI 1 Tabalong
ALI HAMKA SDN 3 KOTABARU HILIR KOTABARU
43 L15-15-A5-29 42 SDN 1 DIRGAHAYU KOTABARU Muhammad Ahdar SDN 2 BAHARU SELATAN Kotabaru
AHMAD MAJIDI SDN SEI TAIB Kotabaru
44 L15-15-A4,C0-1 38 SDN 2 SUNGAI KUPANG KOTABARU GAZALI RAKHMAN SDN SEI TAIB KOTABARU
HADIJATUS SHALEHAH SDN 3 PASAR BARU Tanah Bumbu
45 L15-15-A1, B0-27 35 SDN 2 SUNGAI KUPANG KOTABARU TRIYANTA, S.Pd.,MM. SDN 1 STAGEN Kotabaru
ILHAM SDN 3 TUNGKARAN PANGERAN Tanah Bumbu
46 L15-15-A1,B0,C0-3 45 SDN MANTIMIN 1 BALANGAN BEKTI SUPOMO SDN BURAKAI Tapin
MILIYANI SDN PASAR SENIN 2 HSU
47 L15-15-A4-22 46 SDN MANTIMIN 1 BALANGAN NORJAIN SDN HABAU HULU Tabalong
Norazizah Hayati SDN PEMATANG BENTENG HSU
48 L15-15-A4,B0-9 41 SDN PARINGIN 2 BALANGAN WIDANORMAYANTI SDN MUANG 1 Tabalong
Wiwi Ariyanty SDN JARO 1 Tabalong
NO KODE KELAS JUM TPK KABUPATEN NAMA INSTRUKTUR INSTANSI INSTRUKTUR KABUPATEN
49 L15-15-A5,B0-4 39 SDN PARINGIN 2 BALANGAN JUKHRANI SDN RAWA MUNING 2 Tapin
JUMIATI SDN RANGDA MALINGKUNG 5 Tapin
50 L15-15-A1-66 29 SDN KARANG MEKAR 1 BANJARMASIN LILI MARDIAH SDN GADUNG HILIR Tapin
MISRANSYAH SDN PEMATANG KARANGAN HULUTapin
51 L15-15-A2-48 34 SDN KARANG MEKAR 1 BANJARMASIN NOOR BAITY SDN PERC. KEL BARAT 2 Banjarmasin
MARYAM SHRI PURNAMADEWI SDN KARANG MEKAR 1 Banjarmasin
52 L15-15-A1,B0-33 40 SDN PASAR LAMA 1 BANJARMASIN Sri Yenie, S.Pd SDN PENGAMBANGAN 5 Banjarmasin
SUGENG SDN SN Pasar Lama 1 BanjarmasinBanjarmasin
53 L15-15-A4-46 44 SDN PASAR LAMA 1 BANJARMASIN DESI ANDIKA ROSE SDN SN Pasar Lama 1
Banjarmasin Banjarmasin
NORSIAH SDN BERANGAS TIMUR 2 Barito Kuala
54 L15-15-A2,B0,C0-10 45 SDN BANJARBARU KOTA 1 BANJARBARU Rusbandi SDN BANJARBARU KOTA 1 Banjarbaru
NURMILA SARI SDN GUNTUNG MANGGIS Banjarbaru
55 L15-15-A5,B0-1 40 SDN BANJARBARU KOTA 1 BANJARBARU NOVIANTI RAHMI SDN KARANG MEKAR 1 Banjarmasin
AHMAD RIZANI SDN JAWA 3 Banjar
2,194

Rabu, 23 April 2014

LAPORAN DIKLAT INSTRUKTUR NASIONAL KURIKULUM 2013 DI LPMP KALSEL APRIL 2014






LAPORAN HASIL PELATIHAN

NAMA
: SAIFUL BAHRI, S.Pd
NIP
: 19710806 200604 1 002
PANGKAT / GOL
: PENATA MUDA / IIIA
UNIT KERJA
: SDN PUTAT BASIUN
ALAMAT
: DESA PUTAT BASIUN RT 03 RW 02
  KOMP. 15 PERUMAHAN GURU PANDAM
  KECAMATAN AWAYAN
NO HANDPHONE
: 085248113974












DINAS PENDIDIKAN
KABUPATEN BALANGAN



BAB I
PENDAHULUAN

Judul                                        : Pelatihan instruktur Nasional kurikulum 2013
Waktu                                      : Senin –minggu / 21-217 April 2014
Tempat                                                : LPMP Propinsi Kalimantan Selatan
                                                  Jl.Gotong Royong No 85 Banjarbaru
Tujuan                                     : Menyiapkan calon Instruktur nasional kurikulum 2013
Lama                                       : 7 Hari
Surat Penugasan                       : Nomor: 090/516/ST-04/Disdik/2014
Penyelenggara                          : Lembaga Penjamin Mutu pendidikan
Surat Persetujuan Atasan         : Nomor: 800/230/SDN-018/2014
Copy Sertifikat                                    : Terlampir








































BAB II
ISI LAPORAN

I.          Tujuan Diklat
A.     Memberikan pengetahuan dan wawasan kepada peserta tentang pembelajaran tematikyang terkait dengan pelaksanaan kurikulum 2013.
B.     Memberikan pemahaman kepada peserta Diklat tentang pembelajaran tematik yang sesuai dengan perkembangan peserta didik kelas awal Sekolah Dasar.
C.     Memberikan keterampilan kepada guru atau peserta Diklat dalam menyusun perencanaan,  melaksanakan dan melakukan penilaian dalam pembelajaran tematik.
D.     Memberikan wawasan, pengetahuan dan pemahaman bagi pihak terkait, sehingga diharapkan dapat memberikan dukungan terhadap kelancaran pelaksanaan pembelajaran tematik .

     II.            Materi Kegiatan
Ringkasan Materi Pelatihan Hari 1:  Rasional dan elemen perubahan Kurikulum 2013

-   Latar belakang perlunya pengembangan kurikulum 2013

Penyelenggaraan pendidikan sebagaimana yang diamanatkan dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional diharapkan dapat mewujudkan proses berkembangnya kualitas pribadi peserta didik sebagai generasi penerus bangsa di masa depan, yang diyakini akan menjadi faktor determinan bagi tumbuh kembangnya bangsa dan negara Indonesia sepanjang zaman. Dari sekian banyak unsur sumber daya pendidikan, kurikulum merupakan salah satu unsur yang memberikan kontribusi yang signifikan untuk mewujudkan proses berkembangnya kualitas potensi peserta didik. Jadi tidak dapat disangkal lagi bahwa kurikulum yang dikembangkan dengan berbasis pada kompetensi sangat diperlukan sebagai instrumen untuk mengarahkan peserta didik menjadi: (1) manusia berkualitas yang mampu dan proaktif menjawab tantangan zaman yang selalu berubah; dan (2) manusia terdidik yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri; dan (3) warga negara yang demokratis dan bertanggung jawab. Kurikulum sebagaimana yang ditegaskan dalam Pasal 1 Ayat (19) Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Pengembangan Kurikulum 2013 merupakan langkah lanjutan Pengembangan Kurikulum Berbasis Kompetensi yang telah dirintis pada tahun 2004 dan KTSP 2006 yang mencakup kompetensi sikap, pengetahuan, dan keterampilan secara terpadu.

-  Rasional pengembangan kurikulum 2013

Pengembangan kurikulum perlu dilakukan karena adanya berbagai tantangan yang dihadapi, baik tantangan internal maupun tantangan eksternal.
1.    Tantangan Internal
Tantangan internal antara lain terkait dengan kondisi pendidikan dikaitkan dengan tuntutan pendidikan yang mengacu kepada 8 (delapan) Standar Nasional Pendidikan yang meliputi standar pengelolaan, standar biaya, standar sarana prasarana, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar isi, standar proses, standar penilaian, dan standar kompetensi lulusan. Tantangan internal lainnya terkait dengan faktor perkembangan penduduk Indonesia dilihat dari pertumbuhan penduduk usia produktif.
Terkait dengan tantangan internal pertama, berbagai kegiatan dilaksanakan untuk mengupayakan agar penyelenggaraan pendidikan dapat mencapai ke delapan standar yang telah ditetapkan.
2.    Tantangan Eksternal
Tantangan eksternal yang dihadapi dunia pendidikan antara lain berkaitan dengan tantangan masa depan, kompetensi yang diperlukan di masa depan, persepsi masyarakat, perkembangan pengetahuan dan pedagogi, serta berbagai fenomena negatif yang mengemuka.
3.    Penyempurnaan Pola Pikir
Pendidikan yang sesuai dengan kebutuhan masa depan hanya akan dapat terwujud apabila terjadi pergeseran atau perubahan pola pikir. Pergeseran itu meliputi proses pembelajaran sebagai berikut:
a.    Dari berpusat pada guru menuju berpusat pada siswa.
b.    Dari satu arah menuju interaktif.
c.    Dari isolasi menuju lingkungan jejaring.
d.    Dari pasif menuju aktif-menyelidiki.
e.    Dari maya/abstrak menuju konteks dunia nyata.
f.     Dari pembelajaran pribadi menuju pembelajaran berbasis tim.
g.    Dari luas menuju perilaku khas memberdayakan kaidah keterikatan.
h.    Dari stimulasi rasa tunggal menuju stimulasi ke segala penjuru.
i.      Dari alat tunggal menuju alat multimedia.
j.      Dari hubungan satu arah bergeser menuju kooperatif.
k.    Dari produksi massa menuju kebutuhan pelanggan.
l.      Dari usaha sadar tunggal menuju jamak.
m.  Dari satu ilmu pengetahuan bergeser menuju pengetahuan disiplin jamak.
n.    Dari kontrol terpusat menuju otonomi dan kepercayaan.
o.    Dari pemikiran faktual menuju kritis.
p.    Dari penyampaian pengetahuan menuju pertukaran pengetahuan.
Sejalan dengan itu, perlu dilakukan penyempurnaan pola pikir dan penggunaan pendekatan baru dalam perumusan Standar Kompetensi Lulusan. Perumusan SKL di dalam KBK 2004 dan KTSP 2006 yang diturunkan dari SI harus diubah menjadi perumusan yang diturunkan dari kebutuhan. Pendekatan dalam penyusunan SKL pada KBK 2004 dan KTSP 2006 dapat dilihat di Gambar 4 dan penyempurnaan pola pikir perumusan kurikulum.

-   SKL,KI,KD dan strategi implementasi Kurkulum 2013
Standar Kompetensi Lulusan merupakan salah satu dari 8 (delapan) standar nasional pendidikan sebagaimana yang ditetapkan dalam Pasal 35 Ayat (1) Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Kompetensi lulusan merupakan kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan, yang akan menjadi acuan bagi pengembangan kurikulum dalam rangka mewujudkan tujuan pendidikan nasional.
Kompetensi Lulusan SD/MI/SDLB/PAKET A DIMENSI
KOMPETENSI LULUSAN
SIKAP
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam di sekitar rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KETERAMPILAN
Memiliki kemampuan pikir dan tindak yang efektif dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sesuai dengan yang ditugaskan kepadanya.
PENGETAHUAN
Memiliki pengetahuan faktual dan konseptual dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian di lingkungan rumah, sekolah, dan tempat bermain









LEMBAR KERJA
ANALISIS KETERKAITAN SKL, KI, dan KD

SD KELAS IV TEMA
 (1 TAHUN)
SKL

1. Indahnya Kebersamaan
2. Selalu Berhemat Energi
3. Peduli terhadap Makhluk Hidup
4. Berbagai Pekerjaan
5. Menghargai Jasa Pahlawan
6. Indahnya Negeriku
7. Cita-citaku
8. Daerah Tempat Tinggalku
9. Makanan Sehat dan Bergizi

Memiliki [melalui menerima, menjalankan, menghargai, menghayati, mengamalkan] perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam , di sekitar rumah, sekolah, dan tempat bermain
Memiliki [melalui mengamati, menanya, mencoba, mengolah, menyaji, menalar, mencipta] kemampuan pikir dan tindak yang efektif dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sesuai dengan yang ditugaskan kepadanya.
Memiliki [melalui mengetahui, memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi] pengetahuan faktual dan konseptual dalamilmu pengetahuan, teknologi,seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian di lingkungan rumah, sekolah, dan tempat bermain

SKL PERMENDIKNAS TH 2006
1. Menjalankan agama yang dianut sesuai dengan tahap perkembangan anak.
2. Mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri.
3. Mematuhi aturan-aturan sosial yang berlaku dalam lingkungannya.
4. Menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan social ekonomi di lingkungan sekitarnya.
5. Menggunakan informasi tentang lingkungan sekitar secara logis, kritis, dan kreatif.
6. Menunjukkan kemampuan berfikir logis, kritis, dan kreatif, dengan bimbingan guru/pendidik.
7. Menunjukkan rasa keingintahuan yang tinggi dan menyadari potensinya.
8. Menunjukkan kemampuan memecahkan masalah sederhana dalam kehidupan sehari-hari.
9. Menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan.
10. Menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara dan tanah air Indonesia.
11. Menunjukkan kemampuan untuk melakukan kegiatan seni dan budaya lokal.
12. Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman, dan memanfaatkan waktu luang.
13. Berkomunikasi secara jelas dan santun.
14. Bekerja sama dalam kelompok, tolong menolong dan menjaga diri sendiri dalam lingkungan keluarga dan teman sebaya.
15. Menunjukkan kemampuan mengamati gejala alam dan sosial di lingkungan sekitar.
16. Menunjukkan kegemaran membaca dan menulis.
17. Menunjukkan keterampilan menyimak, berbicara, membaca, menulis, dan berhitung


-   Pendekatan Pembelajaran Tematk terpadu, santfk, dan penilaan autentik
Pembelajaran Tematik Terpadu menggunakan salah satu model pembelajaran terpadu menurut Robin Fogarty (1991) Model jaring laba-laba (webbed model). Model ini berangkat dari pendekatan tematis sebagai acuan dasar bahan dan kegiatan pembelajaran. Tema yang dibuat dapat mengikat kegiatan pembelajaran, baik dalam mata pelajaran tertentu maupun antarmata pelajaran.
Sedangkan proses pembelajaran menggunaan pendekatan Pendekatan scientific hal ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman kepada peserta didik dalam mengenal, memahami berbagai materi menggunakan pendekatan ilmiah, bahwa informasi bisa berasal dari mana saja, kapan saja, tidak bergantung pada informasi searah dari guru. Oleh karena itu kondisi pembelajaran yang diharapkan tercipta diarahkan untuk mendorong peserta didik dalam mencari tahu dari berbagai sumber observasi, bukan diberi tahu.
Kondisi pembelajaran pada saat ini diharapkan diarahkan agar peserta didik mampu merumuskan masalah (dengan banyak menanya), bukan hanya menyelesaikan masalah dengan menjawab saja. Pembelajaran diharapkan diarahkan untuk melatih berpikir analitis (peserta didik diajarkan bagaimana mengambil keputusan) bukan berpikir mekanistis (rutin dengan hanya mendengarkan dan menghapal semata)
Penjelasan Prof Sudarwan tentang pendekatan scientific bahwa Pendekatan ini bercirikan penonjolan dimensi pengamatan, penalaran, penemuan, pengabsahan, dan penjelasan tentang suatu kebenaran. Dengan demikian, proses pembelajaran harus dilaksanakan dengan dipandu nilai-nilai, prinsip-prinsip, atau kriteria ilmiah. Proses pembelajaran disebut ilmiah jika memenuhi kriteria seperti berikut ini.
a)      Substansi atau materi pembelajaran berbasis pada fakta atau fenomena yang dapat dijelaskan dengan logika atau penalaran tertentu; bukan sebatas kira-kira, khayalan, legenda, atau dongeng semata.
b)      Penjelasan guru, respon peserta didik, dan interaksi edukatif guru-peserta didik terbebas dari prasangka yang serta-merta, pemikiran subjektif, atau penalaran yang menyimpang dari alur berpikir logis.
c)      Mendorong dan menginspirasi peserta didik berpikir secara kritis, analistis, dan tepat dalam mengidentifikasi, memahami, memecahkan masalah, dan mengaplikasikan substansi atau materi pembelajaran.
d)      Mendorong dan menginspirasi peserta didik mampu berpikir hipotetik dalam melihat perbedaan, kesamaan, dan tautan satu sama lain dari substansi atau materi pembelajaran.
e)      Mendorong dan menginspirasi peserta didik mampu memahami, menerapkan, dan mengembangkan pola berpikir yang rasional dan objektif dalam merespon substansi atau materi pembelajaran.
f)       Berbasis pada konsep, teori, dan fakta empiris yang dapat dipertanggung jawabkan.
g)      Tujuan pembelajaran dirumuskan secara sederhana dan jelas, namun menarik sistem penyajiannya.

-   Jenis-jenis Asesmen Autentik
Dalam rangka melaksanakan asesmen autentik yang baik, guru harus memahami secara jelas tujuan yang ingin dicapai. Untuk itu, guru harus bertanya pada diri sendiri, khususnya berkaitan dengan: (1) sikap, keterampilan, dan pengetahuan apa yang akan dinilai; (2) fokus penilaian akan dilakukan, misalnya, berkaitan dengan sikap, keterampilan, dan pengetahuan; dan (3) tingkat pengetahuan apa yang akan dinilai, seperti penalaran, memori, atau proses. Beberapa jenis asesmen autentik disajikan berikut ini.

1. Penilaian Kinerja
Asesmen autentik sebisa mungkin melibatkan parsisipasi peserta didik, khususnya dalam proses dan aspek-aspek yangg akan dinilai. Guru dapat melakukannya dengan meminta para peserta didik menyebutkan unsur-unsur proyek/tugas yang akan mereka gunakan untuk menentukan kriteria penyelesaiannya. Dengan menggunakan informasi ini, guru dapat memberikan umpan balik terhadap kinerja peserta didik baik dalam bentuk laporan naratif mauun laporan kelas. Ada beberapa cara berbeda untuk merekam hasil penilaian berbasis kinerja
a. Daftar cek (checklist). Digunakan untuk mengetahui muncul atau tidaknya unsur-unsur tertentu dari indikator atau subindikator yang harus muncul dalam sebuah peristiwa atau tindakan.
b. Catatan anekdot/narasi (anecdotal/narative records). Digunakan dengan cara guru menulis laporan narasi tentang apa yang dilakukan oleh masing-masing peserta didik selama melakukan tindakan. Dari laporan tersebut, guru dapat menentukan seberapa baik peserta didik memenuhi standar yang ditetapkan.
c. Skala penilaian (rating scale). Biasanya digunakan dengan menggunakan skala numerik berikut predikatnya. Misalnya: 5 = baik sekali, 4 = baik, 3 = cukup, 2 = kurang, 1 = kurang sekali.
d. Memori atau ingatan (memory approach). Digunakan oleh guru dengan cara mengamati peserta didik ketika melakukan sesuatu, dengan tanpa membuat catatan. Guru menggunakan informasi dari memorinya untuk menentukan apakah peserta didik sudah berhasil atau belum. Cara seperti tetap ada manfaatnya, namun tidak cukup dianjurkan.
Penilaian kinerja memerlukan pertimbangan-pertimbangan khusus. Pertama, langkah-langkah kinerja harus dilakukan peserta didik untuk menunjukkan kinerja yang nyata untuk suatu atau beberapa jenis kompetensi tertentu. Kedua, ketepatan dan kelengkapan aspek kinerja yang dinilai. Ketiga, kemampuan-kemampuan khusus yang diperlukan oleh peserta didik untuk menyelesaikan tugas-tugas pembelajaran. Keempat, fokus utama dari kinerja yang akan dinilai, khususnya indikator esensial yang akan diamati. Kelima, urutan dari kemampuan atau keerampilan peserta didik yang akan diamati.
Pengamatan atas kinerja peserta didik perlu dilakukan dalam berbagai konteks untuk menetapkan tingkat pencapaian kemampuan tertentu. Untuk menilai keterampilan berbahasa peserta didik, dari aspek keterampilan berbicara, misalnya, guru dapat mengobservasinya pada konteks yang, seperti berpidato, berdiskusi, bercerita, dan wawancara. Dari sini akan diperoleh keutuhan mengenai keterampilan berbicara dimaksud. Untuk mengamati kinerja peserta didik dapat menggunakan alat atau instrumen, seperti penilaian sikap, observasi perilaku, pertanyaan langsung, atau pertanyaan pribadi.
Penilaian-diri (self assessment) termasuk dalam rumpun penilaian kinerja. Penilaian diri merupakan suatu teknik penilaian di mana peserta didik diminta untuk menilai dirinya sendiri berkaitan dengan status, proses dan tingkat pencapaian kompetensi yang dipelajarinya dalam mata pelajaran tertentu. Teknik penilaian diri dapat digunakan untuk mengukur kompetensi kognitif, afektif dan psikomotor.
a.       Penilaian ranah sikap. Misalnya, peserta didik diminta mengungkapkan curahan perasaannya terhadap suatu objek tertentu berdasarkan kriteria atau acuan yang telah disiapkan.
b.      Penilaian ranah keterampilan. Misalnya, peserta didik diminta untuk menilai kecakapan atau keterampilan yang telah dikuasainya oleh dirinya berdasarkan kriteria atau acuan yang telah disiapkan.
c.       Penilaian ranah pengetahuan. Misalnya, peserta didik diminta untuk menilai penguasaan pengetahuan dan keterampilan berpikir sebagai hasil belajar dari suatu mata pelajaran tertentu berdasarkan atas kriteria atau acuan yang telah disiapkan.
Teknik penilaian-diri bermanfaat memiliki beberapa manfaat positif. Pertama, menumbuhkan rasa percaya diri peserta didik. Kedua, peserta didik menyadari kekuatan dan kelemahan dirinya. Ketiga, mendorong, membiasakan, dan melatih peserta didik berperilaku jujur. Keempat, menumbuhkan semangat untuk maju secara personal.

2. Penilaian Proyek
Penilaian proyek (project assessment) merupakan kegiatan penilaian terhadap tugas yang harus diselesaikan oleh peserta didik menurut periode/waktu tertentu. Penyelesaian tugas dimaksud berupa investigasi yang dilakukan oleh peserta didik, mulai dari perencanaan, pengumpulan data, pengorganisasian, pengolahan, analisis, dan penyajian data. Dengan demikian, penilaian proyek bersentuhan dengan aspek pemahaman, mengaplikasikan, penyelidikan, dan lain-lain.
Selama mengerjakan sebuah proyek pembelajaran, peserta didik memperoleh kesempatan untuk mengaplikasikan sikap, keterampilan, dan pengetahuannya. Karena itu, pada setiap penilaian proyek, setidaknya ada tiga hal yang memerlukan perhatian khusus dari guru.
a.       Keterampilan peserta didik dalam memilih topik, mencari dan mengumpulkan data, mengolah dan menganalisis, memberi makna atas informasi yang diperoleh, dan menulis laporan.
b.      Kesesuaian atau relevansi materi pembelajaran dengan pengembangan sikap, keterampilan, dan pengetahuan yang dibutuhkan oleh peserta didik.
c.       Orijinalitas atas keaslian sebuah proyek pembelajaran yang dikerjakan atau dihasilkan oleh peserta didik.
Penilaian proyek berfokus pada perencanaan, pengerjaan, dan produk proyek. Dalam kaitan ini serial kegiatan yang harus dilakukan oleh guru meliputi penyusunan rancangan dan instrumen penilaian, pengumpulan data, analisis data, dan penyiapkan laporan. Penilaian proyek dapat menggunakan instrumen daftar cek, skala penilaian, atau narasi. Laporan penilaian dapat dituangkan dalam bentuk poster atau tertulis.
Produk akhir dari sebuah proyek sangat mungkin memerlukan penilaian khusus. Penilaian produk dari sebuah proyek dimaksudkan untuk menilai kualitas dan bentuk hasil akhir secara holistik dan analitik. Penilaian produk dimaksud meliputi penilaian atas kemampuan peserta didik menghasilkan produk, seperti makanan, pakaian, hasil karya seni (gambar, lukisan, patung, dan lain-lain), barang-barang terbuat dari kayu, kertas, kulit, keramik, karet, plastik, dan karya logam. Penilaian secara analitik merujuk pada semua kriteria yang harus dipenuhi untuk menghasilkan produk tertentu. Penilaian secara holistik merujuk pada apresiasi atau kesan secara keseluruhan atas produk yang dihasilkan.

3. Penilaian Portofolio
Penilaian portofolio merupakan penilaian atas kumpulan artefak yang menunjukkan kemajuan dan dihargai sebagai hasil kerja dari dunia nyata. Penilaian portofolio bisa berangkat dari hasil kerja peserta didik secara perorangan atau diproduksi secara berkelompok, memerlukan refleksi peserta didik, dan dievaluasi berdasarkan beberapa dimensi.
Penilaian portofolio merupakan penilaian berkelanjutan yang didasarkan pada kumpulan informasi yang menunjukkan perkembangan kemampuan peserta didik dalam satu periode tertentu. Informasi tersebut dapat berupa karya peserta didik dari proses pembelajaran yang dianggap terbaik, hasil tes (bukan nilai), atau informasi lain yang releban dengan sikap, keterampilan, dan pengetahuan yang dituntut oleh topik atau mata pelajaran tertentu.Fokus penilaian portofolio adalah kumpulan karya peserta didik secara individu atau kelompok pada satu periode pembelajaran tertentu. Penilaian terutama dilakukan oleh guru, meski dapat juga oleh peserta didik sendiri.
Memalui penilaian portofolio guru akan mengetahui perkembangan atau kemajuan belajar peserta didik. Misalnya, hasil karya mereka dalam menyusun atau membuat karangan, puisi, surat, komposisi musik, gambar, foto, lukisan, resensi buku/ literatur, laporan penelitian, sinopsis, dan lain-lain. Atas dasar penilaian itu, guru dan/atau peserta didik dapat melakukan perbaikan sesuai dengan tuntutan pembelajaran.
Penilaian portofolio dilakukan dengan menggunakan langkah-langkah seperti berikut ini.
a.       Guru menjelaskan secara ringkas esensi penilaian portofolio.
b.      Guru atau guru bersama peserta didik menentukan jenis portofolio yang akan dibuat.
c.       Peserta didik, baik sendiri maupun kelompok, mandiri atau di bawah bimbingan guru menyusun portofolio pembelajaran.
d.      Guru menghimpun dan menyimpan portofolio peserta didik pada tempat yang sesuai, disertai catatan tanggal pengumpulannya.
e.       Guru menilai portofolio peserta didik dengan kriteria tertentu.
f.       Jika memungkinkan, guru bersama peserta didik membahas bersama dokumen portofolio yang dihasilkan.
g.       Guru memberi umpan balik kepada peserta didik atas hasil penilaian portofolio.

4. Penilaian Tertulis
Meski konsepsi asesmen autentik muncul dari ketidakpuasan terhadap tes tertulis yang lazim dilaksanakan pada era sebelumnya, penilaian tertulis atas hasil pembelajaran tetap lazim dilakukan. Tes tertulis terdiri dari memilih atau mensuplai jawaban dan uraian. Memilih jawaban dan mensuplai jawaban. Memilih jawaban terdiri dari pilihan ganda, pilihan benar-salah, ya-tidak, menjodohkan, dan sebab-akibat. Mensuplai jawaban terdiri dari isian atau melengkapi, jawaban singkat atau pendek, dan uraian.
Tes tertulis berbentuk uraian atau esai menuntut peserta didik mampu mengingat, memahami, mengorganisasikan, menerapkan, menganalisis, mensintesis, mengevaluasi, dan sebagainya atas materi yang sudah dipelajari. Tes tertulis berbentuk uraian sebisa mungkin bersifat komprehentif, sehingga mampu menggambarkan ranah sikap, keterampilan, dan pengetahuan peserta didik.
Pada tes tertulis berbentuk esai, peserta didik berkesempatan memberikan jawabannya sendiri yang berbeda dengan teman-temannya, namun tetap terbuka memperoleh nilai yang sama. Misalnya, peserta didik tertentu melihat fenomena kemiskinan dari sisi pandang kebiasaan malas bekerja, rendahnya keterampilan, atau kelangkaan sumberdaya alam. Masing-masing sisi pandang ini akan melahirkan jawaban berbeda, namun tetap terbuka memiliki kebenarann yang sama, asalkan analisisnya benar. Tes tersulis berbentuk esai biasanya menuntut dua jenis pola jawaban, yaitu jawaban terbuka (extended-response) atau jawaban terbatas (restricted-response). Hal ini sangat tergantung pada bobot soal yang diberikan oleh guru. Tes semacam ini memberi kesempatan pada guru untuk dapat mengukur hasil belajar peserta didik pada tingkatan yang lebih tinggi atau kompleks.

            Ringkasan Materi Pelatihan hari 2 : Analisis Buku Guru dan Buku Siswa

Langkah Kegiatan Inti
Menilai Buku

Diskusi Kelompok
Menyimpulkan Hasil
Kerja Kelompok
20 Menit

30 Menit

15 Menit

60 Menit

Menyimpulkan
Presentasi
Kerja Kelompok
Diskusi Kelompok
20 Menit

30 Menit

30 Menit

30 Menit

Menilai Buku
Peserta menilai buku dengan bimbingan fasilitator dilihat dari aspek kesesuaian, kecukupan, dan kedalaman materi.

Kerja Kelompok
Kerja kelompok menganalisis kesesuaian buku guru dan buku siswa dengan tuntutan SKL, KI, dan KD dengan menggunakan LK-2.4-1 dan LK -2.4-2.

Diskusi Kelompok
Diskusi kelompok untuk menganalisis kesesuaian proses, pendekatan belajar, serta strategi evaluasi yang diintegrasikan dalam buku.


Presentasi
Presentasi hasil kerja masing-masing kelompok.

Simpulan
Fasilitator menyimpulkan materi analisis buku.





Text Box: LK 2.1 BG 


Buku Guru
1.   Bukalah  halaman pada buku guru yang memuat Jaringan Subtema (Jaringan KD dari KI 1 – 2 dan Jaringan KD dari KI 3 - 4).
2.   Cermatilah Jaringan tersebut, identifikasikan apakah di setiap subtema terdapat keempat kompetensi inti tersebut.
3.   Tuliskan hasil identifikasi ke dalam kolom yang disediakan, tanda checklist diberikan pada subtema yang memuat semua KI. Tanda silang pada subtema yang belum lengkap , dan lengkapilah dengan menuliskan Kompetensi Inti yang belum ditemukan di samping tanda silang.

KELAS:………
TEMA : ..............................................
SUBTEMA 1 : .............................................................

MUATAN MAPEL
KD
PEMBELAJARAN
KET
1
2
3
4
5
6
BHS INDO
























































PPKn
















































MAT
















































SBDP









































































Text Box: LK 2.1 (BS)
LK 3.1
 
PETUNJUK PENGISIAN LK 2.1
Buku Siswa
Bukalah halaman buku siswa. Cermati kegiatan pembelajaran di setiap subtema, identifikasikan apakah kegiatan pembelajaran tersebut mengacu pada pencapaian kompetensi inti 1 – 4 tanpa memperhatikan muatan mapel.
Tuliskan pada halaman berapakah kegiatan tersebut ditemukan.
Apabila tidak ditemukan pada buku siswa, tuliskan saran pada kolom saran yang disediakan.

Tema .......... Sub Tema .....

PB 1
PB 2
PB 3
PB 4
PB 5
PB 6
KI 1







KI 2







KI 3







KI 4







Saran :

































LK 2.2a BG
 
LEMBAR KERJA ANALISIS INDIKATOR, TUJUAN PEMBELAJARAN,
KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN PENILAIAN

PETUNJUK PENGISIAN  LK 2.2a ANALISIS INDIKATOR

Bukalah halaman pada buku guru yang memuat jaringan KD – Indikator Pembelajaran.
Halaman ini terdapat pada halaman berjudul Pembelajaran 1, Pembelajaran 2, dan seterusnya.
Cermatilah kompetensi dasar yang terdapat pada buku guru. Salinlah kompetensi dasar setiap muatan pelajaran  pada lembar kerja kompentensi dasar
 Kompetensi dasar harus merupakan pasangan KD dari KI 3 dan KD dari KI 4. Ambillah kompetensi dasar hasil analisis dari LK 2.1 Analisis KD.
Cermatilah indikator pada buku guru, salinlah pada indikator tersebut pada kolom Indikator pada Buku.
Periksalah apakah perumusan indikator sudah sesuai dengan kompetensi dasar dan kaidah yang berlaku pada perumusan indikator. Penjelasan kaidah perumusan indikator dapat dilihat pada handout.
Tuliskan indikator hasil analisis pada kolom Indikator Hasil Analisis.
Kompetensi dasar yang belum terdapat pada buku guru, harus dirumuskan indikatornya. Tuliskan indikator tersebut pada kolom Indikator  Hasil Analisis.

ANALISIS INDIKATOR

KELAS                        : .........................................
TEMA                          : .........................................
SUBTEMA                  : .........................................
PEMBELAJARAN                   : .........................................
ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR PADA BUKU
INDIKATOR HASIL ANALISIS




























LK 2.2b BG
 
 
PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2b TUJUAN PEMBELAJARAN

Bukalah halaman pada buku guru yang memuat Tujuan Pembelajaran.
Tujuan Pembelajaran terdapat pada setiap judul Pembelajaran, misalnya Pembelajaran 1.
Salinlah tujuan pembelajaran pada buku guru tersebut ke dalam tabel LK kolom Tujuan Pembelajaran pada Buku.
Cermatilah tujuan pembelajaran pada buku tersebut. Sesuaikan dengan kaidah perumusan tujuan pembelajaran. Kaidah perumusan tujuan pembelajaran dapat dilihat pada handout.
Tuliskan hasil analisis tujuan pembelajaran tersebut pada tabel LK kolom Tujuan pembelajaran hasil analisis.

TUJUAN PEMBELAJARAN


KELAS                        : .........................................
TEMA                          : .........................................
SUBTEMA                  : .........................................
PEMBELAJARAN                   : .........................................

TUJUAN PEMBELAJARAN PADA BUKU
TUJUAN PEMBELAJARAN HASIL ANALISIS






































LK 2.2c BG
 
 
PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2c KEGIATAN PEMBELAJARAN

Bukalah halaman pada buku guru yang memuat kegiatan pembelajaran.
Halaman kegiatan pembelajaran tersebut terdapat pada setiap Pembelajaran.
Cermatilah kegiatan pembelajaran yang terdapat pada buku guru.
Salinlah kegiatan pembelajaran tersebut pada tabel LK 2.2.c pada kolom Kegiatan Pembelajaran pada Buku.
Lakukan identifikasi penerapan pendekatan saintifik,penerapan model-model pembelajaran (Project Based Learning, Problem Based learning dan Discovery Learning), serta higher oreder thinking skills pada kegiatan pembelajaran tersebut. Tuliskan ada atau tidak pada kolom yang tersedia. Bila ada tuliskan contohnya pada kolom yang tersedia. Bila tidak ada tuliskan saran pada kolom yang tersedia dengan memerhatikan tujuan pembelajaran hasil analisis seperti tercantum pada tabel LK 2.2b
KEGIATAN PEMBELAJARAN

KELAS                        : .........................................
TEMA                          : .........................................
SUBTEMA                  : .........................................
PEMBELAJARAN                   : .........................................
Kegiatan pembelajaran pada buku
Kegiatan pembelajaran dengan menerapkan pendekatan saintifik
Kegiatan Pembelajaran dengan Menerapkan Model-model Pembelajaran (Pjbl, PBl, DL)
Kegiatan Pembelajaran yang memunculkan HOTS
Keterangan dan saran Kegiatan Pembelajaran
Ada
Tidak Ada
Ada
Tidak ada
Ada
Tidak ada






























LK 2.3d BG
 
 



PETUNJUK PENGISIAN LK 2.3. d PENILAIAN                                                       
Bukalah halaman pada buku guru yang memuat tentang penilaian.
       Penilaian terdapat pada setiap judul pembelajaran, misalnya Pembelajaran 1, Pembelajaran 2, dan seterusnya.
Cermatilah penilaian yang ada pada buku, sesuaikan dengan tujuan pembelajaran hasil  analisis pada LK 3.2.b.
Tandailah dengan check list (V) pada kolom sesuai atau tidak sesuai.
Penilaian sikap dapat dilihat kesesuainnya dengan tujuan pembelajaran yang telah dirumuskan. Sikap yang dikembangkan tercantum  pada degree tujuan pembelajaran, misalnya percaya diri, teliti, dan santun.
Penilaian keterampilan dapat dilihat kesesuaiannya dengan indikator  yang dirumuskan dari KD yang berasal dari KI 4. Misalnya, apakah akan dinilai unjuk kerja atau unjuk produk.
Penilaian pengetahuan dapat dilihat kesesuaiannya dengan indikator yang dirumuskan dari KD yang berasal dari KI 3. Misalnya, tes pengetahuan yang terdapat pada buku siswa, yang terdiri atas tes tertulis atau tes lisan.
Analisis penilaian pada buku siswa dan buku guru difokuskan pada kesesuaian dengan indikator yang dirumuskan. Cara pembuatan  instrumen penilaian secara lengkap dapat dilihat pada Materi Pelatihan 4 tentang Penilaian
Rounded Rectangle: 4. PENILAIAN 



KELAS                        : .........................................
TEMA                          : .........................................
SUBTEMA                  : .........................................
PEMBELAJARAN                   : .........................................

Penilaian
Sesuai
Tidak Sesuai
Keterangan
Saran
Sikap










Keterampilan











Pengetahuan
















LK 2.3a(BS)
 
 


Petunjuk  Pengisian LK 2.3 a (BS):
Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan kegiatan analisis terhadap materi yang disajikan dalam kegiatan tersebut sesuai dengan KD, Indikator, dan tujuan pembelajaran yang termuat di buku guru.
Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : kegiatan pembelajaran yang disajikan tidak sesuai dengan target indikator, tuliskan hasil temuan tersebut pada kolom PBM yang bersangkutan. Berikan uraian penjelasan kekurangan beserta saran untuk perbaikan.

LK Analisis Kesesuaian Materi
Tema :.................... Subtema : ...........................
PBM
Kesesuaian Materi
Keterangan
Saran
1






2






3






4






5






6





















LK 2.3b (BS)
 
 


Petunjuk  Pengisian LK 2.3 b (BS):
Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan analisis kecakupan materi yang disajikan dalam kegiatan tersebut. Perhatikan kesesuaian materi dengan jenjang kelas.
Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : Materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran tersebut cakupannya kurang,  jelaskan letak kekurangannya dan berikan saran perbaikan.

LK Analisis Kecukupan Materi
Tema :.................... Subtema : ...........................
PBM
Kecukupan Materi
Keterangan
Saran
1






2






3






4






5






6









LK 2.3c(BS)
 
 


Petunjuk  Pengisian LK 2.3 c (BS):
Bukalah buku siswa, cermati setiap kegiatan pembelajaran harian. Lakukan analisis keakuratan materi yang disajikan dalam kegiatan tersebut. Perhatikan keakuratan materi.
Tuliskan hasil analisis tersebut pada kolom yang disediakan, berikan penjelasan dan saran.
Misalnya : Materi yang disajikan dalam kegiatan pembelajaran tersebut tidak akurat,  jelaskan letak kesalahannya dan berikan saran perbaikan.

LK Analisis Keakuratan  Materi
Tema :.................... Subtema : ...........................
PBM
Keakuratan Materi
Keterangan
Saran
1






2






3






4






5






6























Ringkasan Materi Pelatihan hari 3:

















































BAB III
PENUTUP

MATRIK RINGKASAN PELAKSANAAN DIKLAT
Nama Diklat
Tempat
Jumlah Jam
Fasilitator
Mata Diklat
Penyelenggara
Dampak
Pelatihan Instruktur Nasional Kurikulum 2013
LPMP Kalimantan Selatan
Jl.Gotong Royong No.85 Banjarbaru

1.      Sucipto, SPd.S.sT.M.COM

1.      Rasional dan elemen perubahan kurikulum 2013
2.      SKL, KL,KD dan strategi implementasi kurikulum 2013
3.      Pendekatan pembelajaran tematik terpadu, saintifik, dan penilaian autentik
4.      Membuat rangkuman materi pelatihan hari ke 1

Lembaga
Penjaminan
Mutu
Pendidikan
Peserta meyakini dan akan melaksanakan perubahan kurikulum dari KTSP ke Kurikulum 2013.



2.      DR. Desy Arisandi
1.      Analisis buku Guru dan Buku Siswa
2.      Membuat rangkuman materi pelatihan hari ke 2

Hasil Analisis akan di tindaklanjuti



3.      Desy Arisandi
4.      Sucipto
1.      Analisis buku Guru dan Buku Siswa
2.      Penerapan Pendekatan saintifik dalam pembelajaran tematik terpadu
3.      Perancangan Pendekatan saintifik dalam pembelajaran tematik terpadu
4.      Membuat rangkuman materi pelatihan hari ke 2